Termux : Cara Install REDHAWK
Oke whasap selamat datang di postingan ini, Kali ini gua bakal bahas yang agak berbeda. Disini gua bakal memberikan tutorial cara install redhawk di Termux :v.
Dengan REDHAWK ini mempermudah kalian dalam information gathering dan dalam mencari vulnerability di sebuah website.
Tools Tools Yang Disediakan Sama REDHAWK juga banyak gaes. Diantara nya :
[0] Basic Recon (Site Title, IP Address, CMS, Cloudflare Detection, Robots.txt Scanner)
[1] Whois Lookup
[2] Geo-IP Lookup
[3] Grab Banners
[4] DNS Lookup
[5] Subnet Calculator
[6] NMAP Port Scan
[7] Subdomain Scanner
[8] Reverse IP Lookup & CMS Detection
[9] SQLi Scanner (Finds Links With Parameter And Scans For Error Based SQLi)
[10] Bloggers View (Information That Bloggers Might Be Interested In)
[11] WordPress Scan (Only If The Target Site Runs On WP)
[12] Crawler
[13] MX Lookup Banyak banget kan tools nya??. Okelah kita lanjut ke cara install nya.Install Git
pkg install git -yClone Repo Official Redhawk
git clone https://github.com/Tuhinshubhra/RED_HAWKInstall PHP
pkg install php -yInstall curl
pkg install curl -yMasuk ke Directory RED_HAWK
cd RED_HAWKJalankan Script
php rhawk.php Oke instalasi selesai dan kalian dapat mengunakan tools nya sesuka hati :). Juka terdapat error mohon ulangi cara di atas satu per satu. Kalau tetap tidak bisa kaliam boleh komen postingan ini.
Sekian pembahasanya, see ya :)
(For Educational Only)
(For Educational Only)
